FTP (File Transfer Protocol), merupakan salah satu protokol internet yang digunakan untuk mentransfer data (mengupload dan mendownload data/file) dari komputer ke server hosting ataupun sebaliknya.
Dalam pemanfaatannya FTP ini biasa digunakan untuk upload dan download file menggunakan software FTP client. Contoh software FTP client adalah fillezilla, dengan menggunakan fillezilla Anda bisa dengan mudah mengupload, download dan memanage file di hosting.
Langsung saja kita bahas tentang Cara Instalasi FTP seperti pada judul yang Parlente angkat pada kesempatan ini.
- Pertama-tama download aplikasi Filezilla!
- Setelah itu, untuk menginstal filezilla yang telah kita download, klik Dua kali icon aplikasi tersebut maka akan tampil seperti gambar di bawa. Klik I Agree!
- Selanjutnya ikuti langkah-langkah selanjutnya dengan cara klik Next. Ikuti langkah –langkah dibawa ini yg ada pada gambar (Ikuti/klik pilihan seperti yang ditunjukkan pada panah warna biru)
- Setelah penginstalan selesai / Finis,, maka akan tampil Aplikasi Filezilla dan kita sudah bisa mengakses FTP Server.
Mengakses FTP Server dengan Filezilla
Cara mengakses FTP server yaitu1. Isi “Host” dengan Ip Adder server.
2. Masukkan “Username” (yang disediakan oleh server)
3. Masukkan “Pasword” (yang disediakan oleh server)
4. dan masukkan “Port” (yg dipakai oleh server)
selanjutnya klik “Quickconnect” dan tunggu sampai proses filezilla menghubungkan ke “Server”. (Lihat gambar di bawah)
Transfer Data
Cara transfer data yaitu dengan menarik file yang akan ditransfer ke folder yang disimpan (klik file lalu tahan dan arahkan cursor ke folder yang akan disimpan lalu lepaskan). Seperti gambar di bawah.Membuat Folder
Cara membuat Folder yaitu Klik kanan pada Folder pada tempat/foder dimana kita akan membuat Folder baru. Seperti contoh, pada gambar di atas, klik kanan pada folder “black” dan pilih “add new queue” lalu ketik nama folder pada “new queue” lalu enter dan hasilnya akan seperti gambar di bawah.Mengakses FTP dengan Ms. Dos
Cara mengakses FTP dengan Ms. Dos yaitu- Buka CMD
- Ketik “ftp” lalu enter
- Ketik “o” lalu enter
- Masukkan “Ip Adder” server, contoh “192.168.40.189” lalu enter
- Masukkan “username” (yang disediakan server), contoh: “praktek” lalu enter
Oke, Selamat mencoba.
Terima kasih atas kunjungannya.
+ komentar + 1 komentar
manteb min, thanks sudah share...
solder infrared
Posting Komentar